Partaipandai.id – Presiden Joko Widodo di Senayan, Jakarta pada Senin (18/9), memperingatkan setiap perusahaan tambang wajib memiliki pusat persemaian. Presiden menyoroti dampak kerusakan alam akibat perusahaan tambang yang lalai menjaga lingkungan. (Yogi Rachman/Pradanna Putra Tampi/Sandy Arizona/Gracia Simanjuntak)